×
Image

Hukum Gerakan Dalam Shalat - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah yang berbunyi: Saya banyak melakukan gerakan di dalam shalat. Saya pernah mendengar bahwa ada hadits yang maknanya bahwa gerakan lebih dari tiga kali membatalkan shalat. Sejauh mana kebenaran hadits ini? Bagaimanakah caranya menghindari banyak gerakan di dalam shalat?

Image

Hukum Sutrah Bagi Yang Shalat - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh para ulama Lajnah Daimah Untuk Riset Ilmu Dan Fatwa yang berbunyi: Sesungguhnya saya menyaksikan sebagian pembimbing, masing-masing memasang sutrah (pembatas) di depannya di masjid, dari kayu yang panjangnya sekitar setengah meter dan mereka berkata: Siapa yang tidak melakukan hal itu, ia berdosa. Saya katakan kepada mereka:....

Image

Hukum Shalat Sendirian Di Belakang Shaf - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin yang berbunyi: Telah terjadi perdebatan di antara jamaah masjid, bahwa apabila seseorang terlambat masuk masjid. Ternyata shalat telah dimulai dan shaf telah penuh serta tidak ada tempat shaf untuknya. Bolehkan ia menarik seseorang dari shaf yang telah penuh itu supaya ia....

Image

Menjaga Shalat dan Khusyuk dalam Melaksanakannya - (Bahasa Indonesia)

Shalat adalah rukun islam yang agung, dia adalah tiang agama. Barangsiapa yang mengerjakannya maka dia telah mendirikan agama dan barang siapa yang meninggalkannya berarti telah menghancurkan agama. Shalat yang sempurna adalah shalat yang ditunaikan dengan menyempurnakan rukun, syarat dan perkara-perkara yang wajib.

Image

Keutamaan Shalat Malam - (Bahasa Indonesia)

Disamping shalat wajib lima kali sehari semalam, Allah swt mensyari’atkan shalat-shalat sunnah sebagai pendekatan diri kita kepada Allah swt. Makalah ini membahas tentang keutamaan salat malam secara umum berdasaran al-Qur`an, sunnah dan perkataan para ulama salaf.”

Image

Apakah Membaca Iftitah Bagi Setiap Shalat Atau Cukup Di Awal Shalat? - (Bahasa Indonesia)

Makalah ini membahas tentang membaca doa iftitah di awal, apakah disunnahkan di setiap awal shalat dalam shalat malam atau shalat Tarawih, ataukah cukup di permulaan shalat saja?