×
Image

Hukum Mencukur Jenggot Orang Lain (Hukum Tukang Cukur Jenggot) - (Bahasa Indonesia)

Saya adalah seorang muslim yang taat, muslim yang memelihara jenggotnya. Saya memiliki salon khusus pria, dan itulah sumber mata pencaharian saya. Saya biasa mencukur jenggot para pelanggan. Saya juga biasa menggunakan sejenis sisir untuk merapikan rambut pelanggan. Bagaimanakah hukum perkerjaan tersebut dilihat dari kacamata syariat?

Image

Hukum Mencukur Jenggot - (Bahasa Indonesia)

Apa hukumnya mencukur jenggot atau mencukur sebagiannya?

Image

Apakah Hukum Isbal Hanya Untuk Orang Sombong - (Bahasa Indonesia)

Isbal adalah memanjangkan pakaian hingga menutup mata kaki. Fatwa ini menjawab pertanyaan: apakah hukum isbal itu hanya berlaku bagi yang sombong saja –seperti yang diduga sebagian orang- atau berlaku umum bagi siapa saja yang melakukannya? Fatwa menjawab tuntas semua itu.

Image

Hukum Mencukur Jenggot Karena Timbul Fitnah - (Bahasa Indonesia)

Sejak beberapa tahun ini saya mengenal Dienul Islam -walillahil hamd-, Allah telah memberi hidayah sehingga saya dan dua orang saudara saya bersedia memelihara jenggot. Sunnah Rasulullah ini kemudian diikuti oleh sebagian anggota keluarga. Alhamdulillah kami mampu menciptakan suasana islami di dalam rumah. Saudara-saudara wanita saya mengenakan busana muslimah dan kami....

Image

Hukum Mewarnai Rambut Pada Masa Haidh - (Bahasa Indonesia)

Apa hukumnya mewarnai rambut dengan inai atau atau pewarna lainnya pada masa haidh?

Image

Hukum Menghilangkan Bulu Rambut di Tangan dan Kaki - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin –rahimahullah- yang berbunyi: “Apakah hukumnya menghilangkan rambut di tangan dan kaki?”

Image

Hukum Mewarnai Alis Mata - (Bahasa Indonesia)

Apa hukumnya mewarnai alis mata dengan warna yang hampir sama dengan warna kulit?

Image

Hukum Memperindah Hidung Agar Tidak Diejek Orang - (Bahasa Indonesia)

Bolehkah melakukan operasi untuk mengecilkan bentuk hidung agar tidak mendapat ejekan yang memalukan?

Image

Haramnya Isbal - (Bahasa Indonesia)

Isbal adalah menjulurkan pakaian sehingga melebihi kedua mata kaki. Isbal terjadi pada pakian, sarung dan baju gamis serta celana dan lain-lain. Dia adalah cermin kesombongan dan hukumnya haram serta termasuk dosa besar.

Image

Hukum Menipiskan Alis, Memanjangkan Kuku Dan Memakai Kutek - (Bahasa Indonesia)

Jawaban Syekh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah tentang: (( Bagaimana hukumnya berhias diri dengan cara menipiskan alis, memanjangkan kuku, memakai kutek bagi wanita? ))

Image

Definisi Namsh - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh para ulama Lajnah Daimah yang berbunyi: Apakah definsi namsh? Bolehkah wanita menghilangkan bulu jenggot, kumis, bulu kedua kaki dan tangan, apabila bulu tersebut nampak menyolok pada wanita dan menyebabkan suami merasa tidak suka padanya, apakah hukumnya?

Image

Memakai Jaket Kulit - (Bahasa Indonesia)

Pertanyaan yang dijawab oleh Syaikh Abdul Aziz bin Baz –rahimahullah- yang berbunyi: ” Di akhir-akhir ini, telah terjadi perdebatan tajam dalam masalah memakai jaket kulit. Di antara teman-teman ada yang berpendapat bahwa jaket kulit biasanya dibuat dari kulit babi. Apabila benar seperti itu, bagaimana pendapat Syaikh dalam memakainya? Apakah hal....