Cara Mendakwahi Orang Kafir Agar Mau Masuk Islam: Cara yang paling bagus untuk mendakwahi orang-orang kafir adalah dengan metode yang dibangun di atas metode Al-Qur’ân Al-Karîm, yaitu diantaranya Menjelaskan tentang kebaikan, kesempurnaan agama Islam dan keindahan syari’at Islam yang di dalamnya tidak ada sesuatupun melainkan kebenaran…
Cara Mendakwahi Orang Kafir Agar Mau Masuk Islam - (Bahasa Indonesia)
Penyatuan Agama, Pemikiran Yang Mengancam Aqidah - (Bahasa Indonesia)
Pemahaman sekuler sudah melekat sekali disebagian nadi kaum muslimin, sehingga yang terbayang dalam benak mereka bahwa semua agama adalah sama. Untuk membentengi kerancuan yang menghancurkan aqidah muslim ini, maka didalam risalah ini kita diajak oleh penulis untuk mengetahui hukumnya
Bukti Kenabian Muhammad Shalallahu ‘alaihiwasallam - (Bahasa Indonesia)
Dalam pembahasan kali ini akan dijelaskan tentang bukti kenabian Nabi Muhammad Shalallahu ‘alaihiwasallam, melalui penelaahan surat Al Lahab yang berkisah tentang kedurhakaan paman Nabi Muhammad Shalallahu ‘alaihiwasallam terhadap beliau dan ajaran Allah Shubhanahuwa ta’all
Berpegang Pada Syari’at Kunci Kemenangan - (Bahasa Indonesia)
Syariat Allah Shubhanahuwata’alla adalah hal yang wajib di taati dan dilaksanakan oleh setiap muslim karena dengan hal itulah niscaya ridla dan pertolongan –Nya akan datang, sebagaimana yang terjadi pada rasulullah Shalallahu ‘alaihiwasalam dan parasahabatnya, sewaktu perang badar. Dalam pembahasan kali ini di sebutkan beberapa contoh pertolongan –Nya kepada Rasulullah Shalallahu....
Menyelami Samudra Keindahan Islam - (Bahasa Indonesia)
Agama Islam agama yang mulia yang merupakan rahmat bagi seluruh alam, yang mana agama islam di serukan oleh seluruh rasul Allah yang mulia. Agama islam adalah satu-satu nya agama yang di jaga kemurnianya dari perubahan oleh Allah Shubhanahu wa ta’alla, sehingga kita sebagai kaum muslimin tidak perlu was-was dalam beribadah....
Mu’jizat Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam - (Bahasa Indonesia)
Nabi Muhammad Shalallahu alaihi wa sallam diberikan mu’jizat yang kekali abdi, yaitu Al-Quran. Selain itu, terdapat mu’jizat lain yang nyata seperti menyemburnya air dari jari jemari beliau dan sembuhnya orang yang sakit dengan izin Allah dan yang lainnya. Semua itu sebagai bukti kebenaran kenabian beliau shallallahu alaihi wa sallam.
Hukum Menentang Syari’at Allah SHUBHANAHU WA TA’ALLA - (Bahasa Indonesia)
Pertanyaan yang dijawab oleh Samahah Syaikh Abdul Aziz bin Baz –rahimahullah- yang berbunyi: “Seseorang berkata: Sesungguhnya sebagian syari’at perlu ditinjau ulang. Sesungguhnya ia perlu perubahan karena sudah tidak sesuai dengan zaman sekarang. Contohnya pembagian harta warisan untuk laki-laki sama dengan dua bagian wanita…apakah hukumnya orang yang mengatakan seperti ini? ”
Mengenal Islam - (Bahasa Indonesia)
Mengenal Islam : Menjelaskan tentang kebenaran & kesempurnaan Islam yang didalamnya dibahas tentang tujuan-tujuan dari syari’ah ini, beserta penjelasan detail tentang Rukun-rukun Iman dan Islam, serta hal-hal diperbolehkan dan diharamkan oleh agama ini secara singkat.
Makna Islam dan iman - (Bahasa Indonesia)
Menjelaskan tentang makna islam dan rukun-rukunnya, kemudian menyebutkan tentang perbedaan antara iman, islam dan ihsan, ditutup dengan penjelasan bahwa iman adalah amalan yang paling utama, ia bisa bertambah dengan ketaatan dan berkurang dengan kemaksiatan.
Al-Quran Dan Terjemahnya - (Bahasa Indonesia)
Al-Quran Dan Terjemahnya.
NABI ISLAM MUHAMMAD ﷺ Biografi dan Panduan Bergambar - (Bahasa Indonesia)
NABI ISLAM MUHAMMAD ﷺ Biografi dan Panduan Bergambar
MENGUNGKAP KEBATILAN ARGUMEN PENENTANG TAUHID - (Bahasa Indonesia)
Buku ini membahas tentang jawaban terhadap pertanyaan dan argument yang sering diungkapkan oleh kelompok-kelompok sesat untuk menentang tauhid yang benar baik dalam masalah tauhid rububiyah, uluhiyah, maupun asma wa sifat.